Allardyce Tak Percaya Kane Seumur Hidup di Tottenham
Afdholud Dzikry | 10 Oktober 2017 14:26
Bola.net - - Mantan pelatih Inggris, Sam Allardyce tak yakin bahwa Harry Kane akan tetap bersama Tottenham Hotspur hingga dia memutuskan untuk mengakhiri karir sebagai pesepakbola.
Nama Harry Kane selama tiga musim terakhir memang kerap memenuhi halaman depan media-media Eropa karena ketajamannya. Namanya pun musim ini sudah mulai dikaitkan dengan klub-klub besar seperti Real Madrid dan Barcelona.
Sementara itu Harry Kane sendiri dalam beberapa kesempatan mengatakan bahwa dirinya tak tertarik untuk bermain di klub selain Spurs karena dia merasa sangat bahagia di Tottenham. Namun Allardyce tak begitu percaya dengan itu.
Semuanya tergantung pada Kane, apakah dia memutuskan ingin pergi atau tidak. Kane sepertinya bukan tipe pemain yang mengganggu, sedikit seperti Diego Costa yang ingin meninggalkan Chelsea. Tapi dia bisa tergoda dengan tim seperti Real Madrid, ujarnya.
Dia mengatakan bahwa dia ingin tinggal di Spurs sampai akhir karirnya, jadi mungkin dia berpikir mereka bisa mencapai apa yang dia inginkan (trofi). Dia jelas berpikir mereka sangat dekat untuk meraih kehormatan, mereka di Liga Champions, mereka akan punya stadion baru, dia melihat klub tumbuh. Dia menikmati itu pada saat ini, sambungnya.
Saya pikir Kane bermain sebaik yang dia lakukan untuk Tottenham karena dia sangat mencintai klub. Banyak yang bisa dikatakan untuk ide soal penampilannya yang bagus, dia juga punya hubungan sangat baik dengan pelatihnya. Tapi dia bisa tergoda dengan tim seperti Real Madrid bila tak kunjung juara, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


