Alternatif Haaland, Manchester United Juga Sasar Dusan Vlahovic?
Serafin Unus Pasi | 7 Oktober 2021 18:00
Bola.net - Spekulasi perburuan striker baru Manchester United memasuki babak baru. Setan Merah kini dilaporkan mempertimbangkan mengamankan jasa Dusan Vlahovic dari Fiorentina.
Setan Merah diketahui tengah mencari striker baru di tahun depan. Mereka mempersiapkan kepergian Edinson Cavani sekaligus mempersiapkan pengganti jangka panjang Cristiano Ronaldo.
Manchester United diketahui naksir berat kepada Erling Braut Haaland. Namun striker Borussia Dortmund itu dikabarkan lebih condong bergabung dengan Real Madrid.
Corriere Dello Sport mengklaim bahwa Manchester United mulai mencari alternatif untuk Haaland. Setan Merah dilaporkan tertarik untuk mengamankan jasa Dusan Vlahovic.
Simak detail rencana MU selengkapnya di bawah ini.
Striker Potensial
Laporan itu mengklaim bahwa Manchester United tertarik untuk mengamankan jasa Vlahovic.
Sang striker menunjukkan performa yang impresif di Fiorentina. Ia berhasil menjadi salah satu striker tertajam di Italia di usianya yang masih sangat muda.
Tim pemandu bakat MU menilai Vlahovic punya potensi sebesar Haaland. Jadi mereka tertarik untuk merekrutnya.
Siap Dilepas
Laporan itu juga mengklaim bahwa Manchester United berpeluang untuk mengamankan jasa Vlahovic di tahun depan.
Pihak Fiorentina mengonfirmasi bahwa sang striker menolak perpanjangan kontrak baru di tim mereka. Jadi mau tidak mau mereka harus menjualnya.
Kabarnya tawaran sebesar 75 juta Euro cukup untuk meyakinkan Fiorentina melepaskan sang striker.
Pesaing
Manchester United bukan peminat tunggal Vlahovic.
Sang striker dilaporkan juga jadi incaran Manchester City dan Juventus di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(Corriere Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







