Ancelotti Peringatkan Mourinho Soal Tradisi Chelsea
Editor Bolanet | 23 Mei 2013 13:05
Berdasarkan pengalamannya itu Don Carletto berbagi pengalaman kepada Jose Mourinho, pelatih yang disebut akan melatih The Blues lagi per musim depan.
Hal seperti itu terkadang bisa terjadi di Chelsea...karena Chelsea berbeda. Kadang mereka malah bisa juara usai memecat pelatihnya, ujar Ancelotti.
Lihat saya mereka memecat kemudian mereka juara Liga Champions. Usai Di Matteo dipecat musim ini mereka mendapat trofi Liga Europa.
Kemudian orang Italia yang disebut akan menggantikan posisi Mourinho di Real Madrid itu memberikan candaan sekaligus peringatan pada Mou.
Saya pikir pelatih berikutnya perlu khawatir (dengan kebiasaan pemecatan pelatih). Tidak saya hanya bercanda, Mourinho pelatih fantastis, pengalamannya di Chelsea juga sudah sangat hebat.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 25 Oktober 2025, 08:52
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 08:50
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
LATEST UPDATE
-
Mengulik Standar Keamanan Pangan Dapur Komersial, dari Sanitasi hingga Biaya HACCP
News 25 Oktober 2025, 17:33
-
Nonton Chelsea vs Sunderland, Live Streaming Vidio - Liga Inggris 2025/2026
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 17:33
-
Prediksi BRI Super League: Arema FC vs Borneo FC 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 16:59
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Semen Padang 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 16:54
-
Manchester United: Masalahnya Bukan Mengalahkan Tim Besar, tapi Menjaga Konsistensi
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 16:37
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 15:54
-
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Malaysia di Sepang
Otomotif 25 Oktober 2025, 14:40
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 14:39
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56










