Andai Coutinho dan Hakim Hiyech Satu Tim di Chelsea, Bagaimana Simulasi Formasinya?
Asad Arifin | 20 Maret 2020 13:43
Bola.net - Chelsea diyakini bakal tampil dengan wajah baru pada musim 2020/2021 yang akan datang. Banyak pemain bintang tengah dibidik Frank Lampard, salah satunya Philippe Coutinho.
Philippe Coutinho kini bermain di Bayern Munchen, tetapi statusnya hanya pemain pinjaman. Die Roten tidak ingin membelinya secara permanen. Barcelona pun tidak ingin membawa pulang pemain asal Brasil ke Camp Nou.
Philippe Coutinho sempat disebut masuk dalam daftar belanja Jose Mourinho di Tottenham. Akan tetapi, dikutip dari beberapa media Eropa, eks pemain Inter Milan tersebut lebih dekat untuk pindah ke Chelsea.
Selain Philippe Coutinho, Chelsea juga disebut tertarik untuk membeli Moussa Dembele dari Lyon. Penyerang 23 tahun sempat didekati Chelsea pada Januari 2020 lalu, tetapi Lyon tidak bersedia melepasnya di tengah musim.
Chelsea juga dikaitkan dengan penjaga gawang Gigi Donnarumma, sebagai calon pengganti Kepa. Sedangkan, satu pemain sudah pasti bergabung pada awal musim depan yakni Hakim Ziyech yang dibeli dari Ajax.
Lantas, bagaimana perkiraan formasi Chelsea musim depan dengan para pemain barunya? Simak simulasinya di bawah ini ya Bolaneters.
Simulasi Formasi Chelsea Musim 2020/2021
Simulasi Formasi Chelsea Musim 2020/2021
Simulasi Formasi Chelsea Musim 2020/2021
Simulasi Formasi Chelsea Musim 2020/2021
Simulasi Formasi Chelsea Musim 2020/2021
Baca Ini Juga:
- Bisa 3 Pertandingan dalam Sepekan, Klub-Klub Premier League Sanggup?
- Atas Nama Kesetiaan, Willian Siap Tuntaskan Musim di Chelsea Tanpa Kontrak Baru
- Premier League Bisa Kurangi Dampak Finansial Akibat Pandemi Virus Corona
- Festival of Football: Gagasan Terbaik untuk Tuntaskan Premier League Musim Ini?
- Chelsea Siap Sikut MU dalam Perburuan Jack Grealish
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


