'Angel Di Maria Bukan Solusi Semua Masalah Man United'
Editor Bolanet | 25 Agustus 2014 16:45
Nama Angel Di Maria memang tengah santer disebut tinggal selangkah lagi bergabung ke Old Trafford. Transfer yang mencapai 60 juta poundsterling disebut telah disepakati kubu United dan Real Madrid.
Dan menurut Ardilles, meskipun diakuinya bahwa Di Maria merupakan pemain yang penuh kualitas dan bisa bermain di banyak posisi, namun ditegaskan olehnya Di Maria bukanlah solusi atas masalah anak asuh Louis van Gaal saat ini.
Dia bisa bermain di banyak posisi berbeda. Dia bisa bermain di gelandang kanan, gelandang kiri, di belakang dua striker atau di belakang satu striker, ujarnya kepada talkSPORT.
Dia adalah pemain yang sangat berbahaya, sangat cepat, sangat kreatif dan mampu mencetak gol. Jadi dia akan menjadi pemain hebat bagi Manchester United. Namun, saya tak berpikir bahwa dia adalah solusi bagi semua masalah United saat ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








