Anggap Chelsea Seperti Keluarga, Obi Mikel Ingin Bertahan
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 06:14
Namun, dengan dua tahun sisa kontrak yang masih dikantonginya bersama , Obi Mikel menegaskan keinginannya bertahan di Stamford Bridge. Apalagi manajer Jose Mourinho juga menginginkan pemain 28 tahun itu untuk bertahan.
Saya punya sisa dua tahun kontrak di sini dan saya ingin menyelesaikannya. Saya bahagia di Chelsea dan kita lihat saja apa yang bakal terjadi. Saya ingin bertahan, manajer juga ingin saya bertahan, jadi saya tidak punya masalah apa pun.
Tahun ini akan menjadi musim ke-10 saya bersama Chelsea, tahun depan adalah musim ke-11 saya. Sudah begitu lama saya di sini karena kontrak yang diberikan. Chelsea sudah seperti keluarga. Setiap kali saya datang bekerja rasanya seperti bertemu dengan keluarga saya sendiri. ungkapnya dikutip standart.co.uk.
Direkrut London Biru dari Lyn Oslo pada tahun 2006, Obi Mikel sudah memenangkan 10 trofi bergengsi, termasuk trofi Liga Champions. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











