Arsenal Akan Goda Draxler di Januari
Rero Rivaldi | 24 November 2016 06:51
Bola.net - - disebut siap melakukan pendekatan baru untuk gelandang , Julian Draxler, di pertengahan musim, usai beredar kabar bahwa sang pemain bisa meninggalkan tim Jerman.
Pemain berusia 23 tahun sebelumnya sudah menegaskan bahwa ia ingin hengkang dari Volkswagen Arena di akhir musim, usai sebelumnya ia sempat diminati oleh beberapa tim besar di musim panas.
Di antara mereka yang berminat, mencuat nama Arsenal. Menurut The Sun, Arsene Wenger hingga kini masih tertarik untuk mendatangkan pemain Jerman ke London Utara, menjelang dibukanya bursa transfer musim dingin pada Januari mendatang.
Direktur olahraga Wolfsburg, Klaus Allofs, sebelumnya mengakui bahwa sang pemain memiliki kemungkinan untuk pergi ke klub baru dalam waktu dekat, sekaligus membuka pintu kepindahan di Januari mendatang.
Draxler sendiri sebelumnya juga sering dikaitkan dengan Juventus dan PSG. Agen pemain Fabio Parisi bahkan mengungkap transfer ke tim raksasa Prancis hampir saja terwujud di bursa transfer musim panas lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











