Arsenal Akan Lepas Debuchy ke Turki
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 14:56
Pemain Prancis menghabiskan paruh kedua musim lalu sebagai pemain pinjaman di Bordeaux dan laporan yang beredar di Turki mengklaim bahwa Debuchy nantinya akan pergi secara permanen dari Emirates.
Jurnalis Turki, Gokmen Ozdemir, belum lama ini menulis di Twitter bahwa telah terjadi kesepakatan antara kedua belah pihak, namun klub masih belum bisa mencapai kata sepakat dengan sang pemain sendiri.
Ia menulis: Arsenal dan Galatasaray sudah mencapai kata sepakat untuk Debuchy. Sang pemain dan keluarganya diperkirakan akan segera membuat keputusan final mengenai hal tersebut.
Debuchy bergabung dengan Arsenal dari Newcastle di 2014, namun ia hanya membuat 22 penampilan di semua kompetisi.
Pemain berusia 31 tahun masih punya tiga tahun dalam kontraknya dan ia sudah menjadi bagian dari skuat The Gunners yang belum lama menggelar pra-musim di Amerika Serikat. [initial]
(met/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04