'Arsenal Belum Belajar Dari Kekalahan 0-6 Lawan Chelsea'
Editor Bolanet | 3 Oktober 2014 17:10
Arsenal akan kembali menyambangi Stamford Bridge, venue yang menjadi mimpi buruk mereka musim lalu saat diberondong enam gol tanpa balas.
Dan jelang laga akhir pekan nanti itu, Robson menilai bahwa permainan Arsenal belum banyak berubah dari apa yang mereka perlihatkan musim lalu di Stamford Bridge. Terutama saat melawan Borussia Dortmund di laga pertama Liga Champions beberapa waktu lalu, di mana mereka kalah 0-2.
Berbicara tentang kekalahan Arsenal di Chelsea tahun lalu, Arsenal dikalahkan dengan serangan balik. Full back terlalu ke depan, lini tengah tak bisa membaca bahaya dan tak bisa menutupinya dengan cepat, ujarnya.
Bila kita lihat pertandingan melawan Borussia Dortmund, itu adalah replika yang tepat apa yang pernah terjadi di Stamford Bridge. Saya tak berpikir Arsenal telah membaik, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












