Arsenal dan Liverpool 'Bertarung' Demi Papadopoulus
Editor Bolanet | 23 Juni 2013 16:30
Menurut harian The Sun, bandrol bek Timnas tersebut bekisar £12 juta Pounds. Namun, pihak manajemen Schalke hanya bersedia melepas Papadopoulus senilai £20 juta Pounds.
Pelatih The Gunners; Arsene Wenger yang mendapat lampu hijau untuk belanja besar-besaran, telah memantau Papadopoulus sejak dua tahun silam dan berniat memberikan proposal transfer secepat mungkin.
Sementara The Kop yang baru saja ditinggalkan salah satu ikonnya; Jamie Carragher mulai mencari pengganti baru. Dan Papadopoulus dinilai sebagai figur yang tepat untuk menggantikan posisi mantan bek The Three Lions tersebut.
Arsenal dan Liverpool tidak sendirian dalam perburuan Papadopoulus, raksasa Serie A; AC Milan juga dikabarkan sebagai salah satu peminat serius. Mereka bahkan diduga telah mencapai kesepakatan personal.[initial]
Liverpool Siapkan Tawaran Untuk Bek Schalke
Schalke Tuding Milan Dekati Papadopoulos Secara Ilegal
Duo Manchester Minati Kyriakos Papadopoulos (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












