Arsenal Dihajar Liverpool, Ozil Minta Maaf
Ari Prayoga | 28 Agustus 2017 06:07
Bola.net - - Playmaker Arsenal, Mesut Ozil, meminta maaf kepada pendukung Arsenal usai timnya dihajar empat gol tanpa balas di markas Liverpool, Minggu (27/8).
Arsenal memang tampil sangat mengecewakan dalam laga ini, sampai-sampai tak bisa menciptakan satupun tembakan tepat sasaran.
Salahkan kami, berteriaklah kepada kami, kritik kami, tapi saya juga sangat kecewa dengan laga hari ini. Kami ingin meraih hasil positif sebelum jeda internasional tapi kami tak cukup bagus selama 90 menit dan Liverpool tak diragukan lagi pantas menang, tulis Ozil di akun Instagram pribadinya.
Biasanya saya terlalu marah untuk mem-post di media sosial usai hari yang mengecewakan seperti hari ini, tapi saya tak ingin laga ini tak dikomentari sebelum pergi membela Timnas Jerman, lanjutnya.
Meski demikian, Gunners, saya minta maaf, terutama untuk fans yang datang ke Liverpool untuk menyaksikan kami bertanding. Namun kami akan mencoba segala cara untuk lebih baik di laga selanjutnya dan bangkit dari kekecewaan yang kita semua rasakan saat ini, tegasnya.
Usai menjalani jeda internasional, Arsenal akan menjamu tim yang musim ini belum meraih kemenangan sama sekali, Bournemouth pada 9 September mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









