Arsenal Diminta Kerahkan Segenap Tenaga untuk Datangkan Adrien Rabiot
Serafin Unus Pasi | 13 Juni 2019 20:40
Bola.net - Sebuah saran diberikan Steve Nicol kepada Unai Emery. Nicol percaya bahwa Emery dan Arsenal harus melakukan segala cara untuk mendatangkan Adrien Rabiot ke Emirates Stadium musim depan.
Arsenal saat ini tengah mencari gelandang baru untuk tim mereka. Mereka mencari sosok yang bisa menggantikan Aaron Ramsey di lini tengah mereka musim depan.
Nama Adrien Rabiot digadang-gadang menjadi salah satu pemain incaran Arsenal. Gelandang yang kontraknya habis di PSG musim ini diberitakan menjadi opsi yang dipertimbangkan serius untuk Unai Emery.
Nicol sendiri mendukung Emery mendatangkan Rabiot, yang dinilainya bisa memberikan dimensi baru untuk skuat The Gunners. "Jika Adrien Rabiot pindah ke Premier League, maka itu akan sangat baik sekali," ujar Nicol kepada ESPN.
"Saya rasa klub manapun yang akan mendapatkan tanda tangannya akan sangat diuntungkan dengan kehadirannya."
"Saya sendiri merasa ada satu klub yang akan sangat terbantu dengan kehadirannya, yaitu Arsenal. Saya merasa dia sangat ideal untuk Arsenal."
Baca komentar lengkap Nicol mengenai bergabungnya Rabiot ke Arsenal di musim panas nanti.
Kenal Luar Dalam
Nicol menilai Rabiot tidak akan kesulitan untuk beradaptasi dengan Arsenal. Pasalnya ia sudah sempat bermain dalam sistem yang dibuat Unai Emery di PSG dua musim yang lalu.
"Unai Emery mengenal Rabiot dengan baik. Ia mengetahui luar dan dalam pemain itu, dan Arsenal saat ini membutuhkan sosok sentral di lini tengah mereka."
"Saya sendiri menilai Rabiot harus datang ke Premier League, dan destinasi karir berikutnya saya rasa adalah Arsenal." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



