Arsenal Harus Datangkan Allegri Sebagai Pelatih
Asad Arifin | 12 April 2017 17:44
Bola.net - - Kesuksesan Massimiliano Allegri meneruskan era kejayaan Juventus diyakini bisa membawa efek positif bagi . Untuk itu, legenda Arsenal, Steward Robson ingin manajemen The Gunners memboyong Allegri.
Karir Allegri melejit usai sukses bersama dengan Cagliari. Ia kemudian memberikan sebuah gelar scudetto untuk Milan. Kini, sang pelatih sedang membangun era kejayaan Juve tidak hanya di Serie A tapi juga di pentas Eropa.
Sekarang, saya akan pergi dan berusaha mendapatkan Allegri dari Juventus. Dia sudah melakukan sebuah pekerjaan yang sangat baik setelah era Antonio Conte dan saya rasa dia akan cocok dengan Arsenal, kata Robson kepada talkSPORT.
Robson sendiri tidak memungkiri bahwa ia masuk dalam barisan pendukung gerakan 'Wenger Out' yang lantang menggema. Bahkan, Robson mengklaim bahwa ia sudah menyuarakan pergantian manajer Arsenal sejak tujuh atau delapan tahun yang lalu.
Robson ingin Arsenal segera melakukan pembenahan mendasar untuk bisa kembali bersaing. Pembenahan yang paling utama tentu saja dengan menunjuk manajer baru untuk menggantikan Wenger.
Pada sebuah artikel, tanggal 14 April 2008, saya mengatakan pandangan saya tentang itu dan tidak berubah sampai serangan. Saat itu saya katakan mereka harus datangkan Conte. Tapi semua orang tertawa dan berkata Conte tidak mungkin bisa datang ke Arsenal, tutup Robson.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




