Arsenal Pertimbangkan Comot Gareth Barry
Editor Bolanet | 3 Juli 2013 15:15
Berdasar laporan The Sun, kedatangan dari Shakhtar Donetsk sudah membuat posisi Barry di skuad inti terancam. Dan situasi tersebut siap dimanfaatkan The Gunners untuk memancing gelandang Inggris itu ke Emirates Stadium.
Dengan kontraknya di Etihad Stadium tersisa setahun lagi, City kemungkinan tergoda untuk melego Barry. Dan meski kemungkinan tak bisa menawarkan gaji 100.000 poundsterling per pekan yang diberikan City, kepindahan ke London bisa saja masuk pertimbangan Barry.
Barry kabarnya masuk daftar gelandang bertahan bidikan Arsene Wenger setelah ia gagal merayu Bayer Leverkusen melepas Lars Bender. Dengan tawaran sekitar 3,5 juta poundsterling, Wenger yakin bisa mendapatkan Barry - seorang gelandang berpengalaman untuk membawa skuad mudanya jadi lebih matang. [initial]
Baca Juga:
Arsenal Siap Kembali Curi Berlian Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









