Arsenal Resmi Pinjamkan Chambers ke Fulham
Ari Prayoga | 8 Agustus 2018 04:48
Bola.net - - Raksasa Premier League, Arsenal mengumumkan bahwa mereka telah resmi meminjamkan bek Calum Chambers ke tim promosi Fulham selama semusim penuh ke depan.
Ini bukanlah masa peminjaman pertama Chambers. Pada musim 2016-17 lalu, pemain kelahiran Petersfield, 23 tahun lalu itu sempat dipinjamkan ke Middlesbrough.
Manajer Unai Emery percaya bahwa peminjaman ke Fulham akan sangat berguna, baik bagi Arsenal maupun bagi perkembangan Chambers sendiri.
Chambers Senang

Saya sangat senang. Saya banyak menonton Fulham musim lalu, saya sangat menyukai gaya bermain mereka, mereka punya manajer bagus, ini adalah klub hebat, jadi saya sangat bergairah menyambut musim baru, ujar Chambers di laman resmi Fulham.
Semua orang bisa melihat bahwa Fulham adalah klub yang suka bermain sepakbola, memainkan sepakbola dari belakang, bergerak dari pemain ke pemain, imbuhnya.
Itulah gaya sepakbola yang juga saya sukai, jadi saya rasa cocok dengan gaya bermain saya, tandas pemain yang akan mengenakan nomor punggung 5 tersebut.
Gairah Fulham

Fulham melakukan persiapan sangat serius untuk mengarungi Premier League musim 2018-19 ini dengan sangat aktif di bursa transfer musim panas.
Chambers menjadi rekrutan ketujuh Fulham setelah sebelumnya mereka sudah menggaet Jean-Michael Seri, Maxime Le Marchand, Fabri, Andre Schurrle, Aleksandar Mitrovic dan Alfie Mawson.
Video Menarik

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




