Arsenal Segera Ikat Bek Belia Asal Yunani
Ari Prayoga | 4 Januari 2018 03:24
Bola.net - - Raksasa Premier League, Arsenal dikabarkan bakal segera merampungkan perekrutan bek tengah muda milik klub Yunani, PAS Giannina bernama Konstantinos Mavropanos.
Sejak kedatangan kepala pencari bakat Sven Mislintat dari Borussia Dortmund, Arsenal memang makin gencar melakukan blusukan guna mencari berlian tersembunyi di seantero dunia.
Dilansir Sky Sports, radar Arsenal mengarah kepada Mavropanos yang sukses tampil konsisten bersama Giannina di Superleague Yunani musim ini sehingga disebut-sebut sebagai salah satu bek terbaik yang muncul di Yunani dalam 10 tahun belakangan.
Arsenal diklaim akan mengikat Mavropanos dengan status permanen pada musim dingin ini sebelum kemudian langsung dipinjamkan ke klub Bundesliga, Werder Bremen.
Untuk mengamankan tanda tangan Mavropanos, Arsenal disebut harus mengeluarkan uang senilai 2,1 juta euro alias kurang lebih 34 miliar rupiah.
Mavropanos menjalani debut di Superleague Yunani pada November 2016 lalu, ketika usianya masih menginjak 18 tahun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






