Arteta: Arsenal Makin Disegani Lawan
Editor Bolanet | 4 November 2013 11:05
Menurut Mikel Arteta, salah satu gelandang andalan Arsenal, raihan timnya sejauh ini mulai membuat mereka makin diperhitungkan oleh tim-tim lawan di Premier League.
Ketika anda berada di puncak klasemen, apalagi jika dibandingkan posisi kami di musim lalu, semuanya terasa berbeda, ujar Arteta pada situs resmi Arsenal.
Kami saat ini memiliki kepercayaan diri yang lebih besar dan mulai membuat tim-tim lain merasa waspada akan kekuatan kami. Tentu saja ini memberikan kami peluang lebih besar untuk memenangkan pertandingan, tutupnya.
Kemenangan Arsenal atas Liverpool pekan lalu berhasil diraih melaui gol yang masing-masing dicetak oleh Santi Cazorla dan Aaron Ramsey. [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea vs Ajax: Yang Muda yang Berbahaya
Liga Champions 23 Oktober 2025, 15:21 -
Gelandang Timnas Jerman Ini Berminat Gabung MU di Tahun 2026?
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 14:53 -
Kabar Gembira MU! Lisandro Martinez Ikut Latihan Tim Pekan Ini
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 14:43 -
Legenda MU Antusias Lihat Aksi Senne Lammens: Semoga Bisa Lebih Baik Lagi!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 14:29 -
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 13:22 -
Ajax Beres, Chelsea Kini Alihkan Fokus dan Incar Kemenangan atas Sunderland
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 13:10 -
Bikin Dua Assist Bagi Liverpool, Florian Wirtz Janji Bakal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04