Bailly: MU Tetaplah Klub Kelas Dunia
Haris Suhud | 18 Agustus 2017 10:13
Bola.net - - Eric Bailly tetap menilai Manchester United sebagai salah satu klub terbesar di dunia meskipun dalam empat musim terakhir tak pernah menjuarai Premier League. Ia menyebut MU hanya tengah dalam momen yang tidak bagus.
Musim lalu, MU hanya mampu finis di peringkat enam. Peringkat tersebut menandai bahwa klub bermarkas di Old Trafford tersebut tak pernah juara sejak 2013 pasca kepergian Sir Alex Ferguson.
Meski demikian, Jose Mourinho mampu memberikan dua gelar untuk MU pada musim perdananya termasuk EFL Cup dan Liga Europa. Gelar juara di kompetisi Eropa kasta kedua tersebut, membuat MU otomatis akan bermain di Liga Champions musim ini.
Menyambut musim baru, MU melakukan pembenahan skuat dengan mendatangkan sejumlah pemain di antaranya Romelu Lukaku, Victor Lindelof dan Nemanja Matic.
Kemudian pada laga perdananya di Premier League musim ini, MU tampil meyakinkan ketika menghadapi West Ham dan memetik kemenangan 4-0. Hasil tersebut membuat MU memuncaki klasemen untuk sementara.
Tim ini selalu dalam level kelas dunia, mereka hanya mengalami masa-masa buruk. Tapi sekarang adalah waktunya memberikan nilai pada Manchester United, tutur Bailly seperti dikutip dari ESPN.
Hal itu akan terjadi dengan kerja keras kami dan apa yang akan dilakukan semua pemain yang baru gabung seperti Lukaku, Paul [Pogba] dan juga Lindelof. Dengan semua kerja keras yang kami berikan, kami akan menunjukkan bahwa kami adalah klub kelas dunia lagi, sambungnya.
Pada akhir pekan ini, MU akan menantang Swansea City dan mengincar kemenangan dua kali secara beruntun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04