'Balotelli Berjuang Keras Untuk Cocok di Liverpool'
Editor Bolanet | 23 September 2014 19:06
Seperti diketahui, Mario Balotelli didatangkan Liverpool musim panas lalu dari AC Milan dengan biaya 16 juta poundsterling. Kedatangannya diharapkan menutup lubang yang ditinggalkan Suarez yang hengkang ke Barcelona.
Tugas Balotelli sendiri disebut Gerry Francis saat ini lebih berat. Karena selain ketiadaan Suarez yang hengkang, lini depan The Reds juga kehilangan Sturridge yang cedera. Ditambah lagi menurut Francis, karakter permainan Liverpool memang mengakomodasi pemain seperti Suarez dan Sturridge, bukan Balotelli.
Balotelli memiliki waktu di mana dia terlibat dalam permainan, tetapi juga memiliki hari di mana dia hilang dalam permainan, ujarnya kepada Sky Sports.
Anda membutuhkan penyerang tengah yang bisa bermain di posisi itu, Liverpool senang bermain bola-bola datar, dan Steven Gerrard senang dengan pemain yang membawa bola masuk ke kotak penalti, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04