Banyak Tawaran Menggiurkan, Jesus Tetap Pilih Man City
Haris Suhud | 20 Desember 2016 02:52
Bola.net - - Gabriel Jesus mengungkapkan banyak klub yang memberinya tawaran menggiurkan sebelum mengambil keputusan gabung dengan Manchester City. Tapi ia tetap memilih City karena tertarik berada di bawah asuhan Josep Guardiola.
Pemain 19 tahun tersebut telah mencapai kesepakatan dengan City pada musim panas lalu. Namun, ia baru akan meninggalkan Palmeiras menuju Etihad Stadium pada bulan Januari mendatang.
Seperti dikatakan FourFourTwo, klub-klub besar di Eropa seperti Manchester United, PSG, Barcelona, Real Madrid, dan Juventus, semua sempat berharap mendatangkan Jesus. Namun demikian, pilihan pemain terbaik Brasil tahun 2016 tersebut jatuh pada City.
Keputusan gabung dengan City saya yang memutuskan bersama dengan keluarga dan agen saya. Dan itu bukan tawaran paling menggiurkan dalam segi finansial, kata Jesus.
Saya sangat tertarik dengan proyek City. Saya tak bisa membantah bahwa berada di bawah asuhan Guardiola mempengaruhi keputusan saya, paparnya.
Baca Juga:
- Courtois: Kekalahan dari Arsenal Membangkitkan Chelsea
- Robben Sarankan Depay Tinggalkan MU Januari Nanti
- Matic Berharap Batshuayi Bisa Gantikan Costa
- Arsenal Pantau Pemain Sensasional Atalanta Franck Kessie
- Ibrahimovic Lebih Penting untuk MU daripada Costa di Chelsea
- Courtois: Absennya Costa Kehilangan Besar bagi Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










