Barnes: Matip Rekrutan Bagus Buat Liverpool
Editor Bolanet | 9 April 2016 17:05
Legenda Liverpool John Barnes diminta komentarnya mengenai kedatangan Matip ke Anfield. Menurutnya, Matip bisa menjadi rekrutan yang bagus buat Liverpool.
[Joel] Matip mungkin belum jadi pilihan yang jelas, tapi saya pikir dia akan menjadi rekrutan yang bagus, kata Barnes kepada Football Fancast.
Saya tahu Liverpool tidak akan mendapatkan pemain yang diinginkan Manchester City, Real Madrid, Barcelona dan Bayern Munchen, sehingga para pemain yang mereka dapatkan adalah pemain yang sudah dikenal Klopp dan realistis. Saya percaya Klopp akan membuat keputusan yang tepat.
Matip sendiri tidak akan menemukan jalan yang mudah untuk menembus tim utama Liverpool. Pasalnya, ia harus bersaing ketat dengan Dejan Lovren dan Mamadou Sakho yang penampilannya semakin membaik.[initial]
Baca Juga:
- Lallana Puas Dengan Taktik Klopp Saat Lawan Dortmund
- Cedera Henderson Akhiri Kiprahnya di Liverpool Musim Ini
- Lallana Puji Sepak Terjang Origi Kontra Dortmund
- Lallana Keluhkan Tumpulnya Lini Serang Liverpool
- Lawan Dortmund, Liverpool Jalankan Rencana Klopp Dengan Mulus
- Kehebatan Sakho Diakui Legenda Timnas Inggris Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










