Baru Tiba, Bravo di Ambang Rekor Barca
Editor Bolanet | 15 September 2014 15:51
Kiper asal Chile itu dibeli dari Real Sociedad sebagai pengganti Victor Valdes yang memilih meninggalkan Blaugrana akhir musim lalu. Dan berbekal penampilan apiknya di Piala Dunia 2014 lalu, Bravo turut memberi andil dalam start sempurna Barca sejauh ini.
Membekuk Athletic Bilbao 2-0 akhir pekan kemarin, gawang Bravo belum kebobolan dalam tiga tanding awal liga musim ini. Dan dengan catatan tiga clean sheet beruntun, ia sudah menyamai kiper legendaris Andoni Zubizarreta di musim 1993-94 lalu.
Artinya ini adalah kali pertama dalam 21 tahun, kiper Barca sudah melalui tiga laga awal tanpa kebobolan. Akhir pekan mendatang di kandang , kiper 31 tahun itu berpeluang mengukir rekor anyar asalkan bisa menjaga gawangnya tetap steril. Mampukah Bravo? [initial]
Biarkan Statistik Berbicara!
- Fabregas, Sang Raja Assist Premier League
- Madrid Tak Nikmati Tuah Debut Chicharito
- Madrid Terjungkal, Ronaldo Perbarui Rekor Personal
- Arsenal (Masih) Alergi Bola Udara
- Rooney Samai Rekor Gol Thierry Henry di Premier League
- Ukir Rekor Derby, Atletico Tak Lagi Kerdil di Madrid
- Koneksi Langka Neymar, Messi dan Bilbao
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04