Bellamy: MU Bukan Tim Top
Aga Deta | 21 April 2018 13:53
Bola.net - - Mantan pemain Liverpool Craig Bellamy mengatakan bahwa Manchester United saat ini bukanlah tim top. Sebab, mereka tertinggal jauh dari sang juara Manchester City.
Setan Merah berpeluang besar menyelesaikan musim di peringkat kedua di klasemen akhir Premier League setelah meraih kemenangan 2-0 atas Bournemouth di Vitality Stadium pada tengah pekan ini.
Tim asuhan Jose Mourinho tersebut menelan kekalahan 0-1 atas tim juru kunci West Brom pekan lalu kurang dari seminggu setelah meraih kemenangan impresif 3-2 atas Manchester City. Akibatnya, Setan Merah menyerahkan gelar Premier League kepada sang rival sekotanya tersebut.
Manchester United meresponnya dengan meraih tiga poin di Bournemouth berkat gol dari Chris Smalling dan Romelu Lukaku. United saat ini unggul empat poin atas Liverpool dengan empat pertandingan tersisa untuk bisa finis di posisi runner up di bawah City.
Mantan striker Liverpool Bellamy tidak percaya kalau Setan Merah adalah tim top di bawah asuhan Mourinho.
“Saya tidak percaya mereka adalah tim top,” kata Bellamy kepada Sky Sports.
Mereka berada di tempat kedua dengan jarak yang sangat jauh.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Penentu ke Korban: Gol Menit Akhir Jadi Musuh Baru Liverpool
Liga Inggris 27 Januari 2026, 18:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 27 Januari 2026, 16:55
LATEST UPDATE
-
Arsenal Krisis Gol: Penyerang Tumpul dan Tak Mampu Cetak Gol dari Open Play
Liga Inggris 27 Januari 2026, 21:32
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 27 Januari 2026, 21:00
-
Endrick: Kebangkitan Sang Penyerang, Dua Laga, Tiga Gol, Satu Assist di Lyon
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 20:56
-
Manchester United Siapkan Tur Pramusim ke Skandinavia, Pertama dalam Hampir 30 Tahun
Liga Inggris 27 Januari 2026, 20:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05








