Bellerin: Nacho Sahabat Terbaik Saya di Sepakbola
Rero Rivaldi | 27 Desember 2016 11:19
Bola.net - - Hector menyebut nama Nacho Monreal sebagai sahabat terbaiknya di , dan mengakui bahwa kompatriotnya itu telah banyak membantu dirinya berkembang menjadi salah satu bek kanan terbaik dunia.
Pemain berusia 21 tahun sering bermain di sisi berlawanan dari eks Malaga di tim asuhan Arsene Wenger dan keduanya menjadi bagian penting dari tim utama.
Dan Bellerin mengatakan bahwa suksesnya di tim utama tidak terlepas dari bantuan yang diberikan oleh bek kiri berusia 30 tahun.
Sahabat terbaik saya di klub mungkin Nacho, tidak hanya karena kami bermain di posisi yang mirip. Dia memberikan saya banyak nasihat. Kami benar-benar cocok di luar lapangan, dia adalah sosok yang hebat, tutur Bellerin pada The Sun.
Dia hanya sosok normal yang kebetulan bermain sepakbola. Itulah yang benar-benar saya suka darinya, dan semua orang menyukai itu darinya. Ada begitu banyak sosok spesial di klub. Saya bersama dengan pemain Spanyol lainnya setiap hari, tidak hanya di sesi latihan.
Kami juga sering saling menemui satu sama lain di luar klub.
Baca Juga:
- Moyes: Mourinho atau Guardiola Pun Akan Kesulitan Gantikan Sir Alex
- Mourinho Konfirmasi Comeback Sir Alex di MU
- Ranieri Semprot Mahrez: Saya Ingin Lebih!
- MU Menang, Mourinho Kritik Zlatan Ibrahimovic
- Mourinho: Jika Persepsi Berubah, Pogba Bisa Menangkan Ballon d'Or
- Ibra: Miki Raja Back Heel, Tapi Saya Dewa-nya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






