Benjamin Sesko Siap Saingi Harry Maguire Sebagai Raja Gol Sundulan di MU
Serafin Unus Pasi | 12 Agustus 2025 11:02
Bola.net - Sebuah komitmen menarik datang dari Benjamin Sesko. Striker anyar Setan Merah itu berjanji akan berusaha mencetak banyak gol melalui sundulan.
Sesko menjadi amunisi baru lini serang Manchester United. Sang striker didatangkan dengan harga mahal dari RB Leipzig.
Striker berusia 22 tahun ini punya reputasi gemilang selama membela RB Leipzig. Ia dikenal sebagai salah satu penyerang yang efisien dalam memanfaatkan peluang.
Tak hanya itu, Sesko juga punya keunggulan dalam duel udara, sehingga ia kerap mencetak gol lewat kepala. Kini, ia berharap bisa mengulangi kesuksesan yang sama di MU.
Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Siap Cetak Gol dari Sundulan
Dalam wawancaranya bersama MUTV, Sesko mengaku sangat percaya diri dengan kemampuannya dalam duel udara di kotak penalti lawan.
Karena itu, ia mempersilakan para gelandang MU untuk lebih sering memberikan umpan silang, karena ia akan berusaha sekuat tenaga mengubahnya menjadi gol.
"Tentu, saya akan sangat senang jika saya diberi banyak umpan silang. Saya akan berada di sana untuk menyelesaikan umpan silang itu," ujar Sesko.
Jago Mencari Ruang
Selain mahir dalam duel udara, Sesko juga membeberkan kelebihan lain yang dimilikinya sebagai striker.
Ia mengklaim dirinya mampu membaca celah dengan cerdik di antara barisan pertahanan lawan, sehingga siap menjadi ujung tombak MU.
"Saya adalah pemain yang selalu siap untuk berada di depan dan menyerang. Jika ada ruang di lini pertahanan lawan, saya akan berada di sana," tegasnya.
Laga Debut Segera?
Sesko kemungkinan besar akan segera melakukan debutnya di tim utama Manchester United akhir pekan ini.
Setan Merah akan menjamu Arsenal di Old Trafford, dan Sesko berpeluang besar dimainkan oleh Ruben Amorim dalam laga tersebut.
Klasemen Premier League
Sumber: MUTV
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






