'Berikan Umpan Silang, Giroud Akan Cetak Gol'
Rero Rivaldi | 30 Desember 2016 15:30
Bola.net - - Legenda , Kenny Sansom, rupanya merupakan salah satu pengagum Olivier Giroud. Dan belum lama ini ia mendesak Arsene Wenger untuk memberikan lebih banyak kesempatan bermain pada striker Prancis.
Giroud belakangan ini dipaksa menerima fakta bahwa ia bukan lagi pemain utama di klub, usai Alexis Sanchez menunjukkan penampilan memikat sejak bermain sebagai striker. Performa pemain Chile itu belum menunjukkan tanda-tanda akan menurun.
Giroud sendiri masih mampu mencetak beberapa gol penting di Arsenal musim ini, termasuk tandukan ke gawang Manchester United dan West Brom, yang memastikan timnya meraih poin di dua pertandingan tersebut.
Dan Kenny lantas mengatakan ia ingin melihat mantan pemain Montpellier lebih sering berada di atas lapangan, ketimbang duduk di bangku cadangan.
Ia menulis di Twitter: Senang rasanya melihat Arsenal kembali menang dan Giroud mencetak gol.
Saya sudah katakan bahwa saya ingin melihat dia di dalam tim.
Berikan dia umpan silang, dan ia akan mencetak gol.
Giroud akan berharap mendapat kesempatan bermain ketika Arsenal menyambut sesama tim London di Emirates pada hari Minggu nanti.
Tim asuhan Wenger tengah duduk di peringkat empat klasemen sementara liga, tertinggal sembilan poin dari Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








