Berkat Solskjaer, MU Kembali Seperti Sedia Kala
Dimas Ardi Prasetya | 7 Januari 2019 04:24
Bola.net - - Romelu Lukaku meyakini Manchester United kini sudah kembali seperti sedia kala setelah dilatih oleh sang manajer interim, Ole Gunnar Solskjaer.
Musim ini Setan Merah menjalani masa-masa yang suram. Skuat MU selalu dilanda kabar tak sedap dan di lapangan mereka mendapat hasil-hasil tak maksimal.
Akan tetapi sekarang semuanya sudah membaik. Hal tersebut tak lepas dari didepaknya Jose Mourinho.
Di bawah asuhan Solskjaer, mood skuat United membaik. Apalagi performa mereka di atas lapangan jadi lebih ciamik dan MU terus meraih kemenangan.
Lega
Situasi ini membuat Lukaku merasa sangat lega. Pemain asal Belgia ini gembira karena banyak hal positif yang terjadi belakangan ini.
Lukaku juga menegaskan ke depannya ia dan rekan-rekannya akan terus berusaha mempertahankan kondisi ini, khususnya di atas lapangan.
"Saya pikir kami kembali ke diri kami sendiri dan senang melihat para pemain menikmati (itu) dan memenangkan pertandingan, yang merupakan hal terpenting," ucapnya seperti dilansir Sky Sports.
"Kami adalah Manchester United dan kami mencoba untuk pergi ke sana dan memenangkan setiap pertandingan," tegas Lukaku.
Berita Video
Berita video gol-gol kemenangan Manchester United atas Reading pada babak III Piala FA 2018-2019.
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







