Bikin Henry Tersudut, Sanchez Dapat Kecaman Legenda Arsenal
Rero Rivaldi | 25 Januari 2018 13:50
Bola.net - - Legenda , Ian Wright, mengecam pemain anyar Manchester United, Alexis Sanchez, terkait klaimnya soal Thierry Henry.
Setelah resmi bergabung dengan United, Sanchez menulis di Instagram bahwa ia sempat berbicara dengan Henry, yang kemudian membuatnya terinspirasi untuk mengambil keputusan meninggalkan Arsenal.
Hal tersebut membuat fans setia Arsenal marah pada legenda Prancis dan bahkan sempat menuntut patungnya di luar Emirates dirobohkan.
Namun Henry sudah membantah klaim tersebut dan Wright mengecam Sanchez yang sudah menulis pesan demikian di media sosial.
Saya tidak tahu apa yang terjadi, namun dia seperti menyalahkan Thierry Henry, tutur Wright di Sky Sports.
Thierry mengatakan dia tidak harus mengatakan itu pada fans Arsenal, namun ia pasti merasa harus melakukannya. Saya pikir itu aneh, karena terlihat tidak benar.
Saya tak bisa membayangkan Thierry mengatakan padanya bahwa dia harus pergi. Saya sama sekali tak bisa membayangkannya.
Sanchez sendiri kemudian membuat pernyataan di Twitter yang menyatakan bahwa ia tidak bermaksud mengatakan Henry membujuknya meninggalkan Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04