Blind: Filosofi Van Gaal dan Mourinho Berbeda
Asad Arifin | 22 November 2016 17:58
Bola.net - - Pemain belakang klub Manchester United, Daley Blind memberikan penilaiannya kepada sosok Louis van Gaal dan Jose Mourinho. Menurutnya, kedua pelatih ini memiliki filosofi permainan yang berbeda.
Bagi Blind, Mourinho adalah pelatih yang lebih mengedepankan hasil pertandingan. Sementara Van Gaal ia nilai sebagai pelatih yang menuntut anak asuhnya untuk menguasai pertandingan dalam upaya mendapatkan poin penuh.
Filosofi Mourinho dan Van Gaal ada sedikit perbedaan. Mourinho langsung menyasar tujuan, semuanya tentang mencari kemenangan, ulas Blind.
Meski begitu, pemain asal Belanda ini menilai bahwa kedua sosok tersebut juga memiliki kemiripan. Baik Mourinho maupun Van Gaal disebut Blind punya komitmen yang tinggi untuk memberikan yang terbaik bagi tim asuhannya.
Blind menduga hal tersebut terjadi karena keduanya pernah menjalin kerjasama di masa lalu.
Mourinho sangat mirip dengan Van Gaal ketika mereka datang punya komitmen yang besar untuk tim. Mereka pernah bekerja bersama-sama jadi saya rasa itu bukan kebetulan. Semua pasti senang jika seorang bos menunjukkan minat pada Anda, tutup Blind.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Elche vs Barcelona, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:01
-
Tempat Menonton Liverpool vs Newcastle, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:00
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Hasil Leeds vs Arsenal: Gabriel Jesus Nyekor, Meriam London Meledak di Elland Road
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:57
-
Menguji Kemampuan Bertahan Tottenham dan Efektivitas Serangan Man City
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:36
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:23
-
Liverpool Mencari Kemenangan Liga Pertama di Tahun 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:17
-
Misi 6 Kemenangan Beruntun Real Madrid di La Liga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 23:07
-
Prediksi Parma vs Juventus 2 Februari 2026
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:04
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
-
Kontradiksi Juventus dan Parma
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:45
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



