Blind Frustasi United Suka Telat Panas
Editor Bolanet | 10 Februari 2015 00:12
Komentar itu terlontar setelah Setan Merah hanya bisa bermain imbang 1-1 kontra West Ham di Upton Park, hari Minggu (08/02) kemarin. Sebelumnya dalam enam laga, United hanya bisa mencetak lima gol saja di babak pertama.
Walau catatan itu kurang mengesankan, namun Blind tetap merasa optimis permainan United akan kian meningkat. Asalkan, mereka bisa terus tampil konsisten seperti di babak kedua kontra The Hammers.
Kami menunjukkan semangat juang dan karakter yang kami miliki dan kami mencoba memenangkan laga tersebut. Namun kami harus bisa menerima hasil imbang dan hanya mendapat satu poin saja. Tentu saja, kami sebenarnya ingin lebih, ujarnya pada Manchester Evening News.
Kami harus mencetak gol di awal-awal laga dan bukan sebaliknya. Saya rasa kami bisa melakukan hal itu. Kami sebenarnya memiliki sejumlah peluang, namun tak bisa memanfaatkannya. Bagus sekali sebenarnya jika kami bisa menciptakan banyak peluang dan bagus sekali kami bisa mempertahankan penguasaan bola, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Falcao: Saya Ingin Bermain Bersama Ronaldo
- Carragher: Liverpool Hadapi Jalan Terjal Menuju Empat Besar
- Beckham Klaim Kane Layak Masuk Timnas Inggris
- Kapten Southampton: Tekanan Berat Ada Pada MU, Arsenal, Liverpool
- Di Maria: Saya Bahagia dan Puas di Manchester United
- Manchester United Jadi Klub Terakhir Di Maria di Eropa
- Masih Melempem, Carragher Tak Yakin Falcao Permanen di MU
- Phil Jones Kecewa United Gagal Menang
- Mata: Man United Harus Menang Lawan Burnley
- Van Gaal: Lini Tengah United Kekurangan Kekuatan Fisik
- Downing: West Ham Jelas Lebih Baik Dari MU
- Big Sam: Penyelamat MU Bukan Blind, Tapi De Gea
- Eks Arsenal Ingin Di Maria Dikembalikan Lagi ke Posisi Winger
- Carragher Sebut Barisan Striker MU Terlalu Tua
- Lemahnya Perisai Setan Merah
- Ini Alasan Van Gaal Gunakan Strategi Long-Ball
- Dua Gol Dramatis Blind
- Kontribusi Beruntun Pertama Dalam Karier Blind
- Carragher: Gol Daley Blind Bukan Keberuntungan
- Blind Tak Senang MU Cuma Imbang Melawan West Ham
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



