Blind: MU Ingin Raih Gelar Juara Piala FA
Editor Bolanet | 4 Februari 2015 01:15
Saat ini, Setan Merah tengah memasuki putara kelima kompetisi tersebut. Mereka akan menghadapi Cambridge United di Old Trafford Rabu (04/01) dini hari ini. Laga itu merupakan laga ulangan karena saat bermain di kandang Cambridge, mereka hanya bisa bermain imbang 0-0.
Jelang laga tersebut, Blind mengatakan timnya berharap bisa lolos ke babak selanjutnya dan melaju terus hingga juara. Pasalnya, kesempatan meraih trofi tersebut cukup terbuka lantaran sudah banyak tim besar yang tersingkir dari ajang tersebut.
Saya melihat laga-laga lain sehari setelah melakoni pertandingan kami sendiri. Banyak tim yang tersingkir dari kompetisi ini. Semoga saja ada kesempatan bagi kami untuk memenangkan piala ini. Memenangkan trofi ini ada dalam benak kami sekarang, tutur pemain asal Belanda itu pada MUTV. [initial]
Baca Juga:
- Dari Man United Anderson Resmi Gabung Internacional
- Fletcher Pilih West Brom Karena Tony Pulis
- Gary Neville Yakin Januzaj Terus Masuk Starting Line Up
- De Gea Kirim Salam Perpisahan Untuk Fletcher
- Hargreaves: United Jangan Beli Hummels Yang Lamban!
- Ronaldo Berhasrat Kembali ke Manchester United
- Vermijl: Tinggalkan MU Adalah Langkah Yang Tepat
- Bintang Cambridge Akui Dengar Amukan Van Gaal pada Skuat MU
- Bos Cambridge: Jumpa Manchester United Bagai Menangkan Jackpot
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






