Bos City Kecewa Pada Prestasi Pellegrini
Editor Bolanet | 7 Juni 2016 00:25
Selama tiga tahun bersama City, manajer asal Chile itu sudah mempersembahkan dua gelar Capital One Cup dan satu gelar Premier League. Salah satu gelar COC itu direbutnya di musim 2015-16, dan jadi satu-satunya gelar yang diraih The Citizen di musim tersebut.
Kontrak Pellegrini sendiri berakhir di penghujung musim ini dan City tak memperpanjangnya. Mereka memutuskan untuk menyewa jasa Josep Guardiola. Dan setelah beberapa saat berpisah dengan Pellegrini, Khaldoon Al Mubarak mengaku bahwa manajemen The Citizen kecewa dengan prestasi manajer tersebut di musim ini.
Kami telah memenangkan dua Piala Liga di bawah asuhan Manuel, kami telah melangkah ke semifinal Liga Champions untuk pertama kalinya, kami mencetak gol, saya rasa, jumlah gol yang luar biasa banyak, tutur Al Mubarak kepada klub situs resmi City.
Pada satu titik, saya rasa musim pertama kami, total kami mencetak 151 gol, yang merupakan rekor klub dan saya pikir rekor liga. Jadi ada banyak prestasi yang telah dibuat dalam tiga tahun yang saya pikir kita semua harus mengakui. Manuel dan tim di sekelilingnya, kita harus berterima kasih kepada mereka dan berterima kasih atas prestasi ini.
Pada saat yang sama, saya rasa kami juga tidak bisa menyembunyikan kekecewaan, terutama tahun ini. Saya pikir kita semua datang dengan harapan yang tinggi untuk musim ini, dan saya pikir, pada akhirnya, saya tidak bisa menyembunyikan kekecewaan saya, dan demikian dengan Sheikh Mansour, para fans klub, dan saya yakin seluruh tim ini juga, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- MU dan Man City Siap Bertarung Rebutkan Ogbonna
- City Pede Messi ke Etihad, Bukan MU
- Kompany Siap Bantu Gundogan Adaptasi di City
- Direktur City Kecewa dengan Musim Terakhir Pellegrini
- Leicester Dipuji Direktur Utama Manchester City
- Direktur City Nantikan Transformasi Ala Guardiola
- Dibumbui Rivalitas Mourinho-Pep, Duo Manchester Kejar Aubameyang
- City Enggan Ikut Buru Pogba
- Guardiola Mau Wilshere di City
- Yaya Toure Bukan Prioritas Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






