Bos Irlandia: Evans Akan Sukses Besar di City
Rero Rivaldi | 24 Agustus 2017 10:50
Bola.net - - Jonny Evans akan jadi pembelian berharga bagi Manchester City, jika mereka sukses menggaetnya dari West Brom, menurut manajer sang pemain di timnas Irlandia Utara, Michael O'Neill.
City disebut siap mendatangkan bek serba bisa tersebut musim panas ini, meski sejauh ini manajer Josep Guardiola menolak bicara apapun soal topik tersebut.
O'Neill baru saja memasukkan nama Evans dalam skuatnya untuk laga Kualifikasi Piala Dunia melawan San Marino dan Rep. Ceska bulan depan, meski pemain 29 tahun belakangan absen di The Baggies karena cedera hamstring.
Dan bos Irlandia Utara itu berkeras eks bek Manchester United memiliki kualitas untuk bisa meraih sukses, jika ia memang nantinya mendarat di Etihad.
Saya yakin Jonny adalah pemain yang bisa bermain di tim papan atas Premier League, tanpa mengurangi rasa hormat pada West Brom. Mereka sudah amat hebat untuknya di dua tahun terakhir. Jika memang ada kesempatan, dia akan menjadi pembelian bagus untuk Manchester City, tutur O'Neill di FFT.
Saya tidak risau soal Evans. Apakah dia pemain West Brom, City, atau apapun. Saya tahu ketika dia datang, dia siap bermain.
Klub-klub besar memainkan banyak pertandingan. Dia mungkin akan bermain dengan sedikit berbeda dibandingkan di West Brom. Namun dia ada di fase di mana ia bisa menghadapi apapun yang ada di hadapannya. Menurut saya, hal seperti ini harusnya dituntaskan sesegera mungkin, namun saya tidak bisa mengubah apapun soal transfer ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







