Bos Premier League Ini Cap Manchester City Nomor Satu di Eropa
Rero Rivaldi | 19 Desember 2017 10:50
Bola.net - - Bos Leicester City, Claude Puel, mengklaim bahwa akan sulit bagi timnya untuk mencari cara meraih kemenangan atas Manchester City.
Tengah pekan ini, kedua klub akan saling jumpa di pertandingan perempat final Piala Liga dan kedua tim diperkirakan akan melakukan rotasi dalam duel yang bakal dihelat di King Power Stadium.
Namun demikian, Puel mengatakan bahwa ia sama sekali tidak optimis bisa meraih hasil positif melawan tim asuhan Josep Guardiola, yang tengah perkasa di puncak klasemen Liga Primer dengan keunggulan 11 angka.
Pria 56 tahun mengatakan di Sportsmole: Mereka adalah tim top di Eropa. Sulit sekali mengalahkan mereka, tim yang lain sudah mencoba namun tidak membuahkan hasil.
Dengan dan tanpa bola, mereka adalah yang terbaik saat ini. Sulit sekali menemukan solusi untuk menghadapi mereka.
Bulan lalu, City menang 2-0 atas The Foxes ketika kedua klub saling jumpa di liga domestik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






