Bravo Jadi Pemain Ke-9 Yang Debut di Derby Manchester
Editor Bolanet | 11 September 2016 20:21
Claudio Bravo dibeli oleh Man City dari Barcelona. Kiper asal Chile ini sengaja dibeli karena sesuai dengan taktik penguasaan bola yang diusung oleh Pep. Sebagai gantinya, City harus melepas Joe Hart ke Torino.
Sebelum Bravo, sudah ada delapan pemain lain yang pernah mendapatkan debutnya pada laga derby Manchester. Beberapa nama cukup melegenda seperti Phil Neville dan Patrice Evra.
Dan berikut daftar pemain yang menjalani debutnya di derby Manchester pada era Premier League:
Bravo sendiri pada laga debutnya mampu mengantarkan City menang dengan skor 2-1. Meski begitu, Bravo dinilai melakukan beberapa kesalahan, salah satunya yang berakibat pada gol MU yang dicetak oleh Zlatan Ibrahimovic.
Sementara itu, rekan satu tim Bravo, Leroy Sane, menjadi pemain ke-10 yang mendapatkan laga debutnya di derby Manchester. Pada laga ini, Sane tampil sebagai pemain pengganti. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











