Brentford Alot, Tuchel Tahu Chelsea Harus Waspada!
Richard Andreas | 16 Oktober 2021 06:40
Bola.net - Chelsea bakal menantang Brentford dalam duel lanjutan Premier League 2021/22, Sabtu (16/10/2021). Laga ini bakal alot, The Blues harus mengembalikan momentum usai dua pekan jeda internasional.
Pasukan Thomas Tuchel dianggap sebagai salah satu favorit juara musim ini. Chelsea sudah sangat kuat sejak musim lalu dan kiini terbukti semakin tangguh dengan skuat yang lebih komplet.
Saat ini Chelsea memimpin klasemen sementara dengan 16 poin dari 7 pertandingan. Mereka baru kalah satu kali dan imbang satu kali, sisanya dibungkus dengan kemenangan.
Meski begitu, Tuchel tahu betul timnya tidak boleh meremehkan tim promosi seperti Brentford. Apa katanya?
Favorit, jadi harus menang
Tuchel tahu timnya lebih difavoritkan untuk pertandingan ini dan dia ingin para pemain tidak mundur. Chelsea harus menyambut status favorit itu dengan tangan terbuka dan bermain untuk membuktikannya.
"Karena itulah Anda bermain untuk Chelsea, Anda bermain untuk menang, dan Anda tidak boleh terkejut jika jadi favorit dalam duel melawan Brentford," ujar Tuchel di Chelseafc.com.
"Saya sudah cukup lama melatih tim underdog di Jerman untuk memahami betapa bisanya Anda memangkas selisih kualitas sebagai tim selama 90 menit."
Brentford akan mengancam
Sebagai tim promosi, kiprah Brentford sejauh ini cukup menarik. Mereka bisa mengalahkan Arsenal dan sekarang ada di peringkat ke-7 klasemen sementara.
"Brentford akan memberikan perlawanan. Mereka bermain dengan antusiasme tinggi dan mereka sudah mendapatkan momentum serta antusiasme setelah akhirnya bisa promosi," sambung Tuchel.
"Mereka bermain dengan keberanian, mereka bermain dengan kepercayaan diri, tetapi kami tidak perlu terkejut."
"Kami sudah memahami semua hal itu dan sekarang waktunya kami beradaptasi serta menerima situasinya," tandasnya.
Sumber: Chelsea
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- Jeda Internasional dan Arsenal, Kadang Jodoh Kadang Tidak
- Leicester City vs Manchester United, Marcus Rashford Dipastikan Tampil
- Alisson dan Fabinho Dipastikan Absen Saat Liverpool Bersua Watford
- Leicester City Sering Kepeleset, Solskjaer Ogah Remehkan
- Sip! Liverpool Dapat Angin Segar Dalam Perburuan Sanches
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





