Bukan Mourinho, Ini Dia Manajer Terbaik EPL Versi Van Gaal
Dimas Ardi Prasetya | 30 Maret 2018 01:43
Bola.net - - Eks bos Manchester United Louis Van Gaal melabeli manajer Manchester City Josep Guardiola sebagai manajer terbaik di pentas Premier League saat ini.
Dibandingkan dengan Jose Mourinho, di Premier League Guardiola jelas belum ada apa-apanya. Maklum saja ia baru hijrah ke Inggris musim lalu.
Sejauh ini, Guardiola baru memenangkan satu gelar juara saja yakni trofi EFL Cup. Sementara itu koleksi trofi Mourinho jelas lebih banyak.
Namun demikian, Van Gaal tak mempedulikan hal tersebut. Baginya Guardiola adalah manajer terbaik di pentas Premier League saat itu. Ia memberikan pujian itu setelah melihat polesan tangan dinginnya pada Kevin De Bruyne dan kawan-kawan.
Pep Guardiola bagi saya saat ini adalah pelatih terbaik Premier League, ucapnya kepada Bild.
Pep membuat City menjadi mesin. Ia menunjukkan sepakbola yang saya ingin mainkan di Manchester United, beber LVG.
Tapi ia memiliki pemain yang lebih baik untuk itu. Bagi saya, prosesnya akan membutuhkan waktu lebih lama. Sayangnya, saya tidak mendapatkan waktu, ketus manajer asal Belanda ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










