Can Minta Liverpool Hajar MU Dengan Tekel-tekel Keras
Dimas Ardi Prasetya | 13 Oktober 2017 17:30
Bola.net - - Gelandang Liverpool Emre Can meminta rekan-rekannya agar bermain dengan tempo tinggi melawan Manchester United dan tak sungkan melancarkan tekel-tekel keras pada tim rivalnya tersebut.
Pertemuan antara Liverpool dan MU kali ini adalah yang ke 227 kalinya sepanjang sejarah. Pertandingan ini akan digelar di Anfield pada 14 Oktober 2017.
Can melihat bahwa pertandingan ini akan jadi pertandingan yang sulit bagi timnya. Sebab MU memiliki skuat yang sangt kuat pada musim ini.
Namun gelandang asal Jerman itu tak mau Liverpool merasa minder, apalagi karena sejauh ini langkah mereka di liga tersendat-sendat. Menurutnya, Liverpool juga tim yang tak kalah kuatnya dibanding MU.
Ia pun membeberkan bagaimana caranya agar Liverpool bisa menang di laga tersebut. Mulai dari bermain dengan tempo tinggi, melakukan tekel keras dan bermain secara efisien di lini serang.
Ini akan menjadi pertandingan yang sangat, sangat sulit karena Manchester United telah tampil dengan sangat baik musim ini sejauh ini. Tapi kami tahu kami juga kuat dan kami sangat menantikan pertandingan ini, ujar Can pada situs resmi klub.
Kami harus keras dalam melancarkan tekel, kami harus mencoba untuk mendominasi permainan dan mencetak gol saat kami menciptakan peluang. Kami akan melihat apa yang terjadi, tegasnya.
Selalu spesial rasanya untuk bermain di Anfield dan sekarang melawan Manchester United setelah beberapa minggu tidak bermain di Anfield. Kami sangat bersemangat dan menantikan pertandingan itu dan bermain di Anfield lagi, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









