Cari Alternatif Mustafi, Arsenal Lirik Phil Jones
Editor Bolanet | 24 Agustus 2016 11:59
Selama musim panas ini Arsenal memang kerap dihubungkan dengan Mustafi. Bek Timnas Jerman itu diproyeksikan untuk menjadi pengganti jangka panjang dari Mertesacker yang saat ini tengah mengalami cedera parah.
Meski kontak antara kedua klub sudah tercapai cukup lama, namun transfer Mustafi ke Emirates Stadium tidak kunjung terjadi. Hal ini dikarenakan kedua tim masih tidak sepakat dengan harga jual sang pemain yang di patok Valencia mencapai angka £50 Juta.
Rumitnya transfer Mustafi tersebut membuat Arsenal tengah mempertimbangkan opsi lain. Menurut laporan Guardian, The Gunners tengah mempertimbangkan mendatangkan Phil Jones dari rival mereka Manchester United.
Bek berusia 24 tahun itu memang tengah kesulitan mendapat jam bermain di Manchester United musim lalu karena cedera. Selain itu ia juga belum mendapat kesempatan bermain di tim utama Jose Mourinho, karena sang pelatih lebih suka memainkan Eric Bailly dan Chris Smalling pada posisi bek tengah.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








