Carragher: Jabat Tangan Mourinho & Wenger Itu Cuma Omong Kosong!
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 17:58
Wenger mengalahkan Mourinho untuk pertama kalinya dalam karirnya selama menangani Arsenal. Kemenangan itu terjadi kala The Gunners melakoni laga Community Shield, hari Minggu (02/08) kemarin. Saat itu, The Blues kalah tipis 1-0.
Namun, drama yang lebih menyita perhatian terjadi usai laga berakhir. Setelah skuat Arsenal menerima medali juara, mereka ditunggu oleh Mourinho di pinggir lapangan. Manajer asal Portugal itu pun menyalami para pemain The Gunners satu per satu. Namun, ia justru tak bersalaman dengan Wenger. Lucunya, keduanya nampak saling menghindar satu sama lain.
Kejadian itu pun memantik reaksi Carragher. Mantan Kapten Liverpool itu menyatakan bahwa keduanya sebenarnya memang tak akan saling bersalaman. Sebab, keduanya memang cenderung membenci satu sama lain dan mereka berdua seharusnya tak perlu berpura-pura di depan kamera.
Jabar tangan JM/AW itu omong kosong. Mereka tak suka satu sama lain jadi kenapa berpura-pura. Jose tak pernah sekalipun menengok Wenger di lorong (masuk ruang ganti pemain) sebelumnya! [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Kritik Lapangan Wembley
- Inilah Bocah Beruntung Peraih Medali Buangan Mourinho
- Falcao Serahkan Nasibnya pada Jose Mourinho
- Wenger Puas Habisi Kutukan Mourinho
- 'Kalahkan Chelsea, Arsenal Raih Keuntungan Psikologis'
- Mourinho: Arsenal Bertahan Dengan 10 Pemain
- Wenger: Arsenal Defensif Demi Trofi
- Mourinho: Kondisi Costa Masih Meragukan
- Rekornya Kontra Wenger Patah, Mourinho Biasa Saja
- Cueki Mourinho, Ini Ucapan Wenger
- Mourinho Tuduh Arsenal Parkir Bus?
- Dicueki Wenger, Mourinho Santai
- Video: Mourinho Buang Medali Community Shield
- Video: Mourinho dan Wenger 'Sepakat' Tak Acuh
- Hasil Arsenal vs Chelsea : skor 1-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




