Carragher: Liverpool Jangan Beli Torres
Editor Bolanet | 22 Desember 2014 02:16
Penyerang asal Spanyol itu kini memperkuat AC Milan dengan status pinjaman dari . Ia dipinjamkan selama dua musim di klub Serie A tersebut. Namun, belakangan ini mulai muncul rumor bahwa Torres tak lagi dibutuhkan di San Siro. Pasalnya, ia masih tak bisa menemukan ketajamannya kembali.
Rumor itu kian mengemuka setelah Mario Balotelli yang tak bersinar di Anfield juga dikabarkan siap dilego Liverpool dan salah satu calon penggantinya adalah Torres. Kabar itu mendapat reaksi negatif dari Carragher. Eks Kapten Liverpool itu berharap, The Reds tak akan merekrut kembali El Nino.
Jujur saja, saya tak ingin melihat Torres kembali. Jika Liverpool ingin mendatangkan striker, maka yang harus mereka beli adalah pemain yang muda, fresh dan enerjetik yang ingin mengangkat namanya, ujar Carragher pada talkSPORT.
Torres menjalani karir yang luar biasa dengan semua trofi yang telah ia menangkan. Namun, saya rasa performa terbaiknya sudah kita lihat di Anfield dan itu sudah beberapa tahun yang lalu, sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Cari Pengganti Balotelli, Liverpool Inginkan Torres?
- Ingin Pulangkan Torres, Atletico Tak Mau Keluar Uang
- Milan Tutup Pintu Torres ke Liverpool
- Benitez Idamkan Reuni Torres
- Sepi Peminat, Torres Kembali ke Liverpool?
- Mourinho: Torres Bertahan di Milan
- Performa Tetap Buruk, Milan Ingin Kembalikan Torres
- Mertesacker Ungkap Nama Striker Tertangguh Yang Pernah Dihadapinya
- Albertini: Torres Masih Butuh Waktu
- Inzaghi: Masa Terbaik Torres Belum Berakhir
- Scholes: Apa yang Menimpa Torres Masih Misteri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










