Carragher: Rashford Tidak Perlu Takut Dengan Kehadiran Mourinho
Editor Bolanet | 28 Mei 2016 22:10
Ditunjuknya Jose Mourinho sebagai pengganti Louis van Gaal beberapa waktu lalu membuat banyak perdebatan dikalangan pendukung setan merah. Salah satu kekhawatiran dari kehadiran Mourinho di Old Trafford musim depan adalah sang pelatih tidak punya track record yang bagus dengan pemain muda.
Meskipun punya catatan yang buruk dengan pemain muda, Carragher menilai Rashford tetap akan menjadi pilihan Mourinho musim depan. Dia (Mourinho) mungkin jarang mempromosikan pemain muda, namun jika pemain muda tersebut punya kualitas yang bagus maka ia pasti akan memainkannya ujar Carragher kepada Sky Sports.
Mou memainkan Carlos Alberto yang pada saat itu berusia 19 tahun di Liga Champions bersama . Ia juga memberi kesempatan kepada Raphael Varane di Madrid dan Davide Santon saat ia di Inter Milan, jadi Marcus Rashford akan baik-baik saja tutup mantan wakil Kapten Liverpool tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Conte Larang Willian ke United
- Neville Penasaran Nasib Mata Di MU musim depan
- Neville: Stones Akan Sempurnakan Pertahanan United
- Soal Masa Depannya, Willian Serahkan Sepenuhnya Kepada Agen
- Bersedia Bertahan di Chelsea, Willian Minta Kenaikan Gaji
- Dipinang Dengan 60 Juta, Willian Jadi Rekrutan Pertama Mourinho?
- Cole Tantang Jose Mourinho Buat Perbedaan Signifikan di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









