Carrick Tegaskan Pogba Masih Punya Masa Depan di MU
Ari Prayoga | 24 Mei 2018 04:47
Bola.net - - Eks gelandang yang kini menjadi staf pelatih Manchester United, Michael Carrick menganggap Paul Pogba masih memiliki masa depan menjanjikan di Old Trafford.
Didatangkan dari Juventus dengan biaya transfer mencapai 89 juta poundsterling dua tahun lalu, Pogba masih kerap mendapa kritik karena tak tampil konsisten, terutama di musim keduanya.
Beberapa waktu lalu Pogba mengakui bahwa masa depannya bisa jadi tak berada di United. Namun Carrick merasa berharap gelandang internasional Prancis itu bertahan lama di Setan Merah.
Tentu saja dia (Pogba) memiliki masa depan, ia pemain besar bagi kami, ia berada di usia yang bagus, puncak karier berada di depan dia, ujar Carrick kepada Sky Sports.
Jujur saya tak harus berpikir dua kali untuk mengatakan hal tersebut, tegas Carrick.
Pogba mengakhiri musim 2017-18 dengan enam gol dan 12 assist dalam 37 penampilan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









