Carroll Ingin Bantu Liverpool Juara
Editor Bolanet | 11 Mei 2014 10:00
- Andy Carroll menyebut ia amat ingin untuk membantu mantan klubnya dengan merusak pesta juara Manchester City di Etihad Stadium hari Minggu ini.
The Reds harus mengalahkan Newcastle dan berharap The Hammers mematikan Manchester City untuk merengkuh gelar juara liga pertama mereka semenjak 24 tahun silam.
Carroll, yang menjadi pemain termahal di Inggris ketika ia pindah ke Anfield di tahun 2011 dengan dana 35 juta poundsterling, percaya bahwa Liverpool pantas untuk menang, setelah memainkan sepakbola yang hebat musim ini.
Saya berharap Liverpool akan menang di liga dan saya akan melakukan yang terbaik untuk mencetak gol di Etihad, tutur Carroll pada The People.
Saya masih punya banyak teman di klub dan mereka amat brilian ketika saya masih bermain di sana, pungkasnya.
Carroll pergi membela West Ham dengan status permanen mulai musim panas lalu. [initial]
(peo/rer)
The Reds harus mengalahkan Newcastle dan berharap The Hammers mematikan Manchester City untuk merengkuh gelar juara liga pertama mereka semenjak 24 tahun silam.
Carroll, yang menjadi pemain termahal di Inggris ketika ia pindah ke Anfield di tahun 2011 dengan dana 35 juta poundsterling, percaya bahwa Liverpool pantas untuk menang, setelah memainkan sepakbola yang hebat musim ini.
Saya berharap Liverpool akan menang di liga dan saya akan melakukan yang terbaik untuk mencetak gol di Etihad, tutur Carroll pada The People.
Saya masih punya banyak teman di klub dan mereka amat brilian ketika saya masih bermain di sana, pungkasnya.
Carroll pergi membela West Ham dengan status permanen mulai musim panas lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04