Catatan di Balik Hasil Imbang Manchester United vs West Brom
Afdholud Dzikry | 3 April 2017 13:52
Bola.net - - Manchester United kembali gagal meraih poin penuh. Kali ini, tim yang berhasil menjegal The Red Devils adalah West Brom yang sukses membuat frustrasi tuan rumah dan memaksakan bermain imbang tanpa gol.
Hasil seri ini sendiri patut disesali oleh Manchester United karena mereka begitu mendominasi permainan dan juga membuat banyak peluang. Namun, penampilan hebat kiper The Baggies yang setidaknya membuat tiga penyelamatan gemilang menggagalkan semuanya.
Dan berikut adalah statistik yang tersisa dari pertemuan Manchester United vs West Brom seperti dilansir BBC Sport:
Ini adalah catatan tak terkalahkan terpanjang Mourinho di Premier League (menan 10, seri 9) sejak Oktober 2005 (40 laga bersama Chelsea).
United total melepas 18 tembakan, tapi hanya tiga yang tepat sasaran, sementara West Brom membuat tiga tembakan total, dan hanya satu yang tepat sasaran.
Manchester United telah bermain imbang tanpa gol di delapan laga kandang Premier League sejak Sir Alex Ferguson pergi pada 2013. Dalam empat tahun sebelum itu, tak pernah ada hasil seri di kandang sendiri.
West Brom sudah gagal mencetak gol dalam empat dari enam pertandingan terakhirnya di Old Trafford di ajang Premier League.
Di sisi lain West Brom menjadi tim kedua di seluruh kompetisi musim ini, yang membuat MU tak bisa bikin gol di Old Trafford. Satu tim lain adalah Burnley.
Cuma Thibaut Courtois dari Chelsea (13) yang punya clean sheet lebih banyak dari David De Gea (11) di Premier League musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



