Cazorla Bisa Lakukan Hal Mustahil
Editor Bolanet | 15 September 2015 19:23
Penjaga gawang Arsenal ini menilai bahwa kualitas Cazorla melebihi apa yang dibayangkannya saat masih berbaju Chelsea.
Saya berlatih dengan mereka dan saya melihat mereka bermain, dan saya menyadari bahwa beberapa dari mereka memiliki kualitas yang benar-benar istimewa, ujar Cech.
Jika Anda melihat Cazorla bermain di tempat-tempat yang sangat ketat dan ia selalu mencari solusi, Anda hanya berpikir, 'Wow, bagaimana dia melakukannya?' Karena satu hal yang mustahil dia bisa melakukan itu, imbuhnya.
Cazorla, sejak diangkut oleh Arsene Wenger dari Villareal memang selalu menjadi pilar inti Arsenal. Ia memiliki permainan paling konsisten dibanding pemain Arsenal lainnya. [initial]
Baca Juga:
- Gerrard: Pemain Kunci Kembali, Liverpool Akan Kembali Garang
- Kalah dari MU, Gerrard Sarankan Fans Liverpool Tak Resah
- Mantan Kiper MU Ini Terkejut De Gea Perpanjang Kontrak
- Bayern Dua Kali Tolak Tawaran Masif MU untuk Muller
- Carra Pertanyakan Kebijakan Belanja Newcastle
- Mourinho di Bawah Tekanan, Abramovich Kirim Pesan Khusus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












