Cech Puji Komitmen dan Passion Abramovich Terhadap Chelsea
Editor Bolanet | 2 Juli 2013 16:22
- Musim panas ini telah genap sepuluh tahun Roman Abramovich mengakuisisi dari tangan Ken Bates. Taipan asal Rusia tersebut telah sukses merubah The Blues menjadi sebuah kekuatan yang tidak hanya disegani di Inggris, tapi juga di seantero Eropa berkat kucuran dana berlimpah darinya.
Puncaknya tentu saja gelar Liga Champions yang diraih 2 musim lalu, trofi yang paling didamba oleh Abramovich sejak pertama kali datang di Stamford Bridge.
Salah seorang rekrutan Abramovich di era awalnya menguasai Chelsea, Petr Cech memuji komitmen dan ambisi owner klubnya tersebut. Menurut kiper Timnas Ceko, passion yang dimiliki Abramovich saat ini masih terlihat sama dengan masa-masa awal dirinya datang ke London.
Awalnya orang-orang berkata bahwa Roman hanya akan bertahan dalam dua atau tiga tahun di Chelsea dan kemudian pergi, ujar Cech kepada reporter.
Namun saya lihat saat ini semangatnya masih tetap sama seperti saat saya bertemu dengannya pertama kali. Hal tersebut sangat penting bagi pemain karena kami tahu klub berada di tangan yang tepat.
Cech didatangkan di tahun kedua Abramovich bertahta di Chelsea dengan banderol 7 juta Pounds dari . Selama 9 musim berada di Stamford Bridge, kiper berusia 31 tahun tersebut tak tergoyahkan dari posisi utama dan mencatat 425 penampilan di semua kompetisi. [initial]
Puncaknya tentu saja gelar Liga Champions yang diraih 2 musim lalu, trofi yang paling didamba oleh Abramovich sejak pertama kali datang di Stamford Bridge.
Salah seorang rekrutan Abramovich di era awalnya menguasai Chelsea, Petr Cech memuji komitmen dan ambisi owner klubnya tersebut. Menurut kiper Timnas Ceko, passion yang dimiliki Abramovich saat ini masih terlihat sama dengan masa-masa awal dirinya datang ke London.
Awalnya orang-orang berkata bahwa Roman hanya akan bertahan dalam dua atau tiga tahun di Chelsea dan kemudian pergi, ujar Cech kepada reporter.
Namun saya lihat saat ini semangatnya masih tetap sama seperti saat saya bertemu dengannya pertama kali. Hal tersebut sangat penting bagi pemain karena kami tahu klub berada di tangan yang tepat.
Cech didatangkan di tahun kedua Abramovich bertahta di Chelsea dengan banderol 7 juta Pounds dari . Selama 9 musim berada di Stamford Bridge, kiper berusia 31 tahun tersebut tak tergoyahkan dari posisi utama dan mencatat 425 penampilan di semua kompetisi. [initial]
(yh/gl/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















