Cetak Gol Indah ke Gawang Arsenal, Ini Kata Hazard
Serafin Unus Pasi | 5 Februari 2017 00:30
Bola.net - - Winger Chelsea, Eden Hazard mengaku bahagia dengan gol yang ia ciptakan pada laga kontra Arsenal beberapa waktu yang lalu. Hazard menyebut gol itu adalah gol yang cantik, yang tidak selalu bisa ia ciptakan di setiap pertandingan.
Hazard merupakan salah satu dari tiga pencetak gol The Blues ke gawang Petr Cech tadi. Gol yang ia ciptakan tergolong cantik, di mana ia melakukan dribble dari tengah lapangan sebelum akhirnya menceploskan bola ke gawang Arsenal.
Hazard sendiri puas dengan performa timnya, terlebih dengan keberhasilannya mencetak gol apik pada laga tersebut. Rasanya selalu menyenangkan untuk mencetak gol indah terlebih melawan tim-tim yang hebat, beber Hazard kepada Sportsmole.
Saya sangat menikmati pertandingan ini dan juga gol-gol yang tercipta. Saya sendiri tidak bisa membuat dribble seperti yang saya lakukan tadi di setiap pertandingan.
Saya tahu saya harus mencetak lebih banyak gol dan untungnya hari ini saya berhasil mencetak satu gol. Saya sangat bahagia untuk itu. tutup penggawa Timnas Belgia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









