Chelsea dan City Amati Nego Kontrak Kane
Rero Rivaldi | 15 November 2016 15:25
Bola.net - - Situasi kontrak Harry Kane di disebut sudah membuat klub seperti dan Manchester City memikirkan kemungkinan untuk melakukan transfer pemain.
Pemain Inggris saat ini tengah mendapat gaji 50.000 pounds per pekan di White Hart Lane, membuatnya dibayar cukup murah jika dibanding striker top Premier League lainnya.
Berusia 23 tahun, Kane memenangkan Sepatu Emas musim lalu dan terus tampil konsisten untuk Spurs, hingga sempat masuk radar transfer Real Madrid, Bayern Munchen, dan AC Milan.
Hal ini membuat Kane yakin bahwa ia layak dibayar dengan gaji mencapai 100.000 pounds per pekan, mengingat pemain seperti Daniel Sturridge, Christian Benteke, dan Jamie Vardy semuanya mendapat gaji dua kali lipat dari miliknya sekarang.
Tottenham sendiri sudah pasti tidak ingin kehilangan pemain kuncinya sekarang, meski Kane masih terikat kontrak hingga 2020 mendatang. Namun permintaan Kane itu akan membuat klub harus merombak anggaran gaji mereka.
Menurut London Evening Standard, Chelsea dan Manchester City tengah mengamati situasi sang pemain, dan jelas bahwa kedua klub ini akan dengan mudah membayar Kane sesuai dengan gaji yang ia inginkan, jika memang ingin pindah ke tim lain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







