Chelsea Dapat Hukuman Ganda Lawan Liverpool: Kartu Merah dan Penalti
Aga Deta | 29 Agustus 2021 12:18
Bola.net - Kapten Chelsea Cesar Azpilicueta kecewa berat dengan kartu merah yang didapat Reece James dalam pertandingan melawan Liverpool.
Chelsea menang Liverpool di Anfield pada pekan ketiga Premier League, Sabtu (28/8/2021) malam WIB. Kedua tim harus puas berbagi angka setelah bermain imbang 1-1.
Chelsea berhasil unggul duluan melalui Kai Havertz. Namun, tuan rumah bisa menyamakan kedudukan lewat sepakan penalti Mohamed Salah.
Penalti diberikan setelah Reece James kedapatan handball di kotak terlarang. Bukan hanya itu saja, pemain belakang asal Inggris itu juga mendapat kartu merah.
Azpilicueta Marah
Azpilicueta melontarkan kecaman keras terhadap keputusan wasit Anthony Taylor yang memberi kartu merah dan penalti kepada Chelsea.
"Itu keputusan keras. Saya kasihan pada Reece. Wasit mendapat saran dari VAR untuk memberikannya. Dia pergi ke layar untuk menonton satu tayangan ulang," kata Azpilicueta kepada BBC.
“Kami mendapat hukuman ganda, kartu merah dan penalti – dan dua kartu kuning dalam aksi yang sama. Kami marah."
Perjuangan Chelsea
Kendati marah dengan keputusan wasit, Azpilicueta juga memuji perjuangan rekan-rekannya yang menahan imbang Liverpool meski harus bermain dengan 10 orang.
"Tapi Anda harus tenang dan menemukan cara untuk bertarung bersama sebagai sebuah tim," lanjutnya.
"Saya pikir tim berjuang dan mungkin kami memiliki dua peluang terbaik di babak kedua."
Sumber: BBC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







